Skip to main content

Posts

Showing posts from 2011

PENGOLAHAN NILAI SISWA MENJADI RAPOR SECARA OTOMATIS

Kemarin saya sudah menjelaaskan tentang penggunaan formula =countif(). Nah sekarang penulis mencoba menjelaskan tentang penggunaan gabungan dari beberapa formula. Biasanya hal ini berguna jika kita ingin mengolah data dengan beberapa fungsi sekaligus. Contoh yang kontekstual bagi guru adalah saat kita ingin mengolah nilai mentah menjadi nilai rapot yang sudah jadi. Lengkap analisa naik kelas maupun tidak naik kelas. Secara bertahap berikut akan penulis jelaskan. Memang lumayan panjang tetapi dengan langsung mencoba saya kira Bapak/Ibu akan cepat memahaminya. 1. Pembuatan Tabel Input Data Pada kegiatan ini kita membuat table yang akan digunakan untuk mengimput data sekaligus mengolahnya. Tabel tersebut hendaknya disesuaikan dengan keperluan. Seperti contohnya pada penilaian di SD digunakan model table seperti berikut ini. Table daftar nilai 2. Pengolahan Data Antar Muka Pada kegiatan sebelumnya kita sudah mengolah data dengan perhitungan penjumlahan h